Bawa Malaysia Juara BATC 2022, Lee Zii Jia Enggan Selebrasi Lebay, Ini Penyebabnya
Selasa, 22 Februari 2022 – 04:00 WIB

Lee Zii Jia saat bertanding di semifinal Badminton Asia Team Championships (BATC) 2022 menghadapi wakil Korea Selatan Jeon Hyeok Jin. Foto: Twitter/@Badminton_Asia
Aaron/Soh tampil cukup baik dengan membungkam Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin, 17-21, 21-13, 21-18.
Adapun Ng Tze Yong mengalahkan Ikhsan Leonardo Imanuel Rumbay, 21-14, 21-15 hanya dalam tempo 47 menit.
Setelah ajang BATC 2022 atau Kejuaraan Beregu Asia, tim Malaysia akan kembali turun di ajang Piala Thomas 2022.
Untuk itu, dia ingin persiapan tim lebih matang lagi karena akan banyak negara kuat ambil bagian di turnamen tersebut.
"Kami harus melakukan persiapan untuk turnamen berikutnya, terutama Piala Thomas karena tim lain pasti menurunkan skuad terbaiknya," tutup jawara All England 2021 tersebut.(mcr15/jpnn)
Lee Zii Jia enggan melakukan selebrasi lebay seusai membawa Malaysia juara BATC 2022. Ini penyebabnya.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- TNI AL Menggagalkan Penyelundupan 7 Calon PMI Ilegal ke Malaysia
- PBSI Coba Komposisi Pemain Senior dan Junior di Sudirman Cup 2025
- Ada Kejutan dalam Skuad Indonesia di Sudirman Cup 2025
- Debut Jafar/Felisha di BAC 2025 Diwarnai Kartu Merah hingga Poin Gratis
- Prabowo & Anwar Ibrahim Bahas Dampak Kebijakan Tarif Impor Donald Trump
- Menko Airlangga Bertemu PM Anwar Ibrahim, Bahas Strategi Menghadapi Tarif Resiprokal AS