Bawa Petasan, Suporter Liverpool Bakal Ditangkap
Sabtu, 20 Juli 2013 – 16:33 WIB

Bawa Petasan, Suporter Liverpool Bakal Ditangkap
JAKARTA - Petugas keamanan kembali memperketat pengamanan seputar Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) Senayan Jakarta, jelang pertandingan Indonesia XI dengan Liverpool, Sabtu (19/7) malam (kick off pukul 20.30 WIB). Ia juga meminta suporter untuk tidak membawa petasan ke dalam stadion. Sebab tidak hanya petasan yang diamankan tapi juga orang yang menyalakan atau membawa.
Pihak kepolisian telah melakukan pengamanan sejak Jumat (19/7) malam. Total ada 3.500 petugas keamanan dari Polres Jakarta Selatan, Polda Metro Jaya, Brimob dan samapta.
"Pihak keamanan juga menyiapkan 6 water canon dan 6 unit barakuda," kata Kapolres Jakarta Pusat Kombes Pol Angesta Romano Yoyol di SUGBK Senayan Jakarta.
Baca Juga:
JAKARTA - Petugas keamanan kembali memperketat pengamanan seputar Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) Senayan Jakarta, jelang pertandingan Indonesia
BERITA TERKAIT
- Melihat Peluang Megawati Hangestri Pertiwi Bermain di Proliga 2025 atau Terbang ke Prancis
- Pekan ke-24 Tuntas, Ini Klasemen Sementara Liga 1
- Barito Putera Kalahkan Bali United 3-1
- Pemain PSPS Kena Sanksi Larangan Bermain, Klub Juga Dapat Denda
- Kemenpora Siap Bantu PSSI Kebut Proses Naturalisasi Audero, Joey, & Dean
- Indra Sjafri Ditugaskan PSSI Mempersiapkan Timnas Indonesia ke SEA Games 2025