Bawang Merah-Bawang Putih, Kompak
Sabtu, 16 Maret 2013 – 18:39 WIB

Bawang Merah-Bawang Putih, Kompak
Terpisah, di Pasar Tarutung, menurut salah seorang pedagang R br Sitohang, harga bawang putih masih berada di level Rp35 ribu per kilogram minggu lalu.
”Sedangkan bawang merah sudah naik seharga Rp45 ribu per kilogram minggu lalu dan sekarang diprediksikan harga bawang merah di daerah itu mencapai Rp48 ribu per kg,” ujar R br Sitohang, Jumat (15/3).
Ia menyebut, sebelum kenaikan harga kedua jenis bawang itu minggu lalu, pedagang di Pasar Tarutung masih menjual bawang putih seharga Rp20 ribu per kilogram. Sedangkan bawang merah dijual seharga Rp24 ribu per kilogram.
Sedangkan di Pasar Porsea, harga bawang merah dan bawang putih saat ini mencapai Rp47 ribu per kilogram. ”Kalau minggu lalu masih Rp16 ribu per kilogram, sekarang harga bawang merah dan bawang putih sudah sama sebesar Rp47 ribu per kilogram,” tambah salah seorang pedagang di Pasar Porsea Romina br Butarbutar, Jumat (15/3). (juan/hsl)
DOLOKSANGGUL -Harga bawang merah dan bawang putih di Pasar Dolok Sanggul, Kabupaten Humbang Hasundutan (Humbahas), Sumut, mengalami kenaikan hingga
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki