Bawang Putih Menghilang, Cabe rawit Ikut Melonjak
Jumat, 15 Maret 2013 – 14:51 WIB

Bawang Putih Menghilang, Cabe rawit Ikut Melonjak
Harga cabe rawit merah juga tak kalah melonjak, yakni mencapai Rp50 ribu pe kilogram. "Sebelumnya cabe rawit merah sekitar Rp20 ribu hingga Rp25 ribu per kg, tapi sekarang cabe rawit merah sudah Rp50 ribu. Kalau cabe hijau Rp28 ribu, cabe merah keriting Rp30 ribu per kg," paparnya.
Baca Juga:
Sedangkan harga telur juga terbilang naik, dari Rp 14-15 ribu, sekarang sudah mencapai Rp18 ribu per kg. Sementara harga beras lumayan stabil yakni Rp8 ribu per liter. (chi/jpnn)
JAKARTA - Melonjaknya harga bawang membuat komoditas bahan pokok itu menghilang di pasaran. Di Pasar Palmerah, Jakarta Barat, harga bawang merah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang