Bawaslu Keluhkan Hambatan di Lapangan

Tertibkan Alat Peraga Kampanye, Petugas Panwas Kena Teror

Bawaslu Keluhkan Hambatan di Lapangan
Bawaslu Keluhkan Hambatan di Lapangan
Sedangkan hambatan ketiga adalah tentang masih adanya ancaman yang ditujukan kepada anggota Panwas di daerah. Mantan dosen itu mencontohkan, pihak-pihak yang merasa dirugikan dengan kinerja Panwas melakukan teror terhadap anggota Panwas. "Seperti di Wonosobo (Jawa Tengah), anggota kami dikejar-kejar oleh pihak yang merasa dirugikan oleh kerja panwas terkait rekomendasi pencalonan," ungkap Hidayat.

Hal serupa juga terjadi pada penertiban atribut di Pekanbaru dan Nias. "Ada anggota panwas di Pekanbaru yang diancam akan dibunuh karena menertibkan atribut. Sementara di Nias anggota panwas digugat karena menertibkan atribut," bebernya.(ara/jpnn)

JAKARTA - Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) berkeluh kesah tentang masih adanya hambatan dalam mengawasi seluruh kegiatan Pemilu. Ketua Bawaslu Nur


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News