Bawaslu Lantik 72 Anggota Bawaslu Provinsi
Jumat, 21 September 2012 – 19:37 WIB

Bawaslu Lantik 72 Anggota Bawaslu Provinsi
Muhammad menambahkan, saat ini masih ada 7 provinsi yang belum memiliki Bawaslu. Provinsi yang dimaksud adalah Bali, Sumut, kalbar, Jabar, Sulteng, Sulsel dan Papua. Bawaslu di tujuh provinsi tersebut belum bisa dibentuk karena saat ini sedang berlangsung tahapan pilkada.
"Ini masih Panwaslu pilkada yang bekerja karena peraturan Bawaslu menegaskan tidak boleh ada dua pengawas di satu provinsi," jelasnya.
Ditemui di lokasi yang sama, Ketua KPU RI Husni Kamil menyambut baik terbentuknya Bawaslu Provinsi. Ia berharap Bawaslu Provinsi dapat menunjang kinerja KPU di tingkat provinsi.
"Yang membuat kita sangat gembira karena di tataran operasional, KPU akan dibantu oleh keberadaan Bawaslu," ucap Husni kepada wartawan usai acara pelantikan. (dil/jpnn)
JAKARTA - Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) RI melantik anggota Bawaslu untuk ke-24 provinsi, Jumat (21/9). Pelantikan dipimpin langsung oleh Ketua
BERITA TERKAIT
- PSI Adopsi Ide Partai Super Tbk Jokowi, Ini Kata Pakar soal Dampaknya
- Posisi Letkol Teddy di Seskab Langgar UU TNI, TB Hasanuddin: Harus Mundur dari Militer
- TB Hasanuddin Ungkap Beberapa Pasal Menarik Perhatian dalam DIM RUU TNI
- Kanang Desak Bersih-Bersih Total Sebelum Kolaborasi dengan Danantara
- Rustini Muhaimin Menggelar Bakti Sosial saat Bersafari Ramadan ke Gunungkidul
- Kata Said PDIP Soal Masa Jabatan Ketum Partai Digugat: Saya Kira MK Akan Hormati Kedaulatan Parpol