Bawaslu Minta KPU Serahkan Salinan DPS
Rabu, 17 Juli 2013 – 23:46 WIB

Bawaslu Minta KPU Serahkan Salinan DPS
Karena itu demi menjamin akurasi DPS, Bawaslu telah mengeluarkan surat agar pengawas pemilu melakukan audit dengan basis Tempat Pemungutan Suara (TPS). Audit juga dilakukan dengan pendekatan akurasi kebenaran data pemilih yang masuk DPS.
“Selain audit, pengawas pemilu juga melakukan pencermatan terhadap lembaran DPS untuk memastikan DPS tersusun secara baik. Nah untuk melakukan langkah-langkah tersebut secara baik, tentu diperlukan kerjasama KPU,” ujarnya.(gir/jpnn)
JAKARTA – Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) meminta Komisi Pemilihan Umum (KPU) mengeluarkan instruksi kepada KPU di daerah hingga tingkat Panitia
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Buka Pendidikan untuk Kader Muda Golkar, Bahlil Sebut Misbakhun Sosok Pemenang
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana
- Hari Kartini, Widya Desak Pemulihan Hak Perempuan eks Pemain Sirkus yang Dieksploitasi
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo