Bawaslu Tetap Pantau ASN Saat Cuti Lebaran, Hasilnya?
Rabu, 20 Juni 2018 – 12:51 WIB
Sementara itu, Ketua Bawaslu NTB Muhammad Khuwailid menegaskan meski ada cuti lebaran, pihaknya tetap melakukan pengawasan di lapangan. Hal ini dilakukan untuk meminimalisir terjadinya pelanggaran dalam pilkada. Apalagi, saat ini pihaknya sedang melakukan pengawasan terhadap distribusi surat suara yang dilakukan KPU NTB.
"Kita tetap melakukan pengawasan apalagi sama ASN," pungkasnya.(cr-eya)
Bawaslu NTB melakukan pemanatauan pada masa cuti bersama lebaran 2018 untuk mencegah dugaan kemungkinan ASN terlibat dalam politik praktis.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- KepmenPAN-RB 634 Tahun 2024 Senjata Honorer TMS & Belum Melamar, Cermati 11 Ketentuannya
- Mendikdasmen Abdul Mu'ti Sampaikan Kabar Baik untuk Guru, Siap-Siap Saja
- Info Terbaru KemenPAN-RB Soal RPP Manajemen ASN
- 5 Berita Terpopuler: Dua Kategori PPPK 2024 dengan Gaji Berbeda, Mulai Berlaku Awal 2025, tetapi Tetap Ada Prioritas
- Pejabat Usul Moratorium Mutasi PNS & PPPK Mulai Berlaku Awal 2025
- 5 Berita Terpopuler: Forum PPPK Ajukan 10 Permintaan, Dirjen Nunuk Terbitkan Surat, Semua ASN hingga Honorer Wajib Tahu