Bayar Janji Reses, Bang Ara Fasilitasi Opang Bikin Rebuwes
Jumat, 28 Desember 2018 – 06:16 WIB
Pada kesempatan sama, Ketua Komunitas Ojek Pantura Subang Carmin Kopral mengucapkan banyak terima kasih atas kepedulian Ara memfasilitasi kolega-koleganya dalam pembuatan SIM. Carmin mengharapkan teman-teman seprofesinya makin semangat dalam bekerja, tapi tetap mengedepankan keamanan dan ketertiban berlalu lintas.
"Terima kasih banyak atas bantuan Bang Ara yang sudah membantu ratusan tukang ojek Pantura Subang untuk mendapatkan SIM C secara gratis. Saya yakin dengan telah memiliki SIM C, para abang ojek Pantura ini bisa lebih nyaman dalam berkendara dan lebih semangat lagi dalam mengojek," tuturnya.(jpg/jpnn)
Ratusan tukang ojek di wilayah pantai utara (Pantura) Kabupaten Subang, Jawa Barat menerima surat izin mengemudi (SIM) gratis.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Maruarar Sirait: Suara Jokowi-Prabowo Bersatu Dukung Ridwan Kamil
- Survei Polling Institute: PDI-P Berpotensi Keok di Jabar XI
- DPR Minta Kejaksaan Profesional di Sidang Praperadilan Tom Lembong
- Calon PDIP Kalah di SMS, Yoshua: Efek Maruarar Sirait Pindah ke Gerindra
- Setelah Membunuh 2 Tukang Ojek, KKB Berulah Lagi Hari Ini
- KPK Incar Aset Anwar Sadad yang Dibeli Pakai Duit Kasus Korupsi Dana Hibah