Bayern-Dortmund Gelar Laga Amal
Minggu, 09 Juni 2013 – 02:47 WIB
"Tim kami sudah diuntungkan dengan banyaknya dukungan dari masyarakat Bavaria di beberapa pekan dan bulan terakhir. Mengingat begitu besarnya bencana ini, maka kami berniat untuk memberikan timbal balik ke mereka dengan pertandingan amal," ujar Rummenigge dikutip dari Goal.
Bukan hanya Bayern saja yang menggelar laga amal di negara bagiannya, Bavaria. Klub finalis Liga Champions, Borussia Dortmund, juga melakukan pertandingan serupa. Die Borussen-julukan Dortmund dalam pernyataan resminya di situs klub berniat menyumbangkan minimal Rp 1,2 miliar keuntungan dari pertandingan amal itu. (ren/bas)
MUENCHEN--Bayern Muenchen tak hanya mengejar prestasi. Namun, klub raksasa Jerman mereka juga menaruh simpati pada musibah banjir di negaranya.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Daftar 33 Pemain Timnas Indonesia Proyeksi Piala AFF 2024, Ada 7 Nama Abroad
- Taklukkan AS Roma 1-0, Napoli Kembali ke Puncak Klasemen Serie A 2024/25
- Hasil Liga Spanyol: Menang 3-0 Atas Leganes, Madrid Naik Posisi 2 Klasemen
- Kevin Diks Menawan, FC Copenhagen Amankan 3 Poin
- Pertamina Eco RunFest 2024 Beri Dampak Positif, Mulai Lingkungan hingga Ekonomi
- Timnas Indonesia Dinilai Janggal Belum Mengumumkan Skuad Piala AFF 2024