Bayern vs Eintracht Frankfurt: Masih Cedera, Harry Kane Diragukan Bisa Tampil
Sabtu, 22 Februari 2025 – 21:10 WIB

Striker Timnas Inggris, Harry Kane. Foto: X/HKane.
Namun, dia yakin bisa menemukan solusi atas permasalahan di lini depan.
"Kami tidak bisa mengganti Harry Kane karena tidak banyak pemain yang bisa mencetak 40 atau 50 gol per musim," ujar pelatih asal Belgia tersebut.
Kabar baiknya, Kane diperkirakan tidak akan absen panjang dan bisa dimainkan di pertandingan selanjutnya.
Bayern saat ini masih nyaman di puncak klasemen dengan 55 poin, unggul delapan poin dari Bayer Leverkusen di peringkat dua. (antara/jpnn)
Bayern vs Eintracht Frankfurt dalam lanjutan Bundesliga akan tersaji Minggu (23/2). Harry Kane diragukan tampil karena masih cedera.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Gregoria Mariska Tunjung Absen di Sudirman Cup 2025, Digantikan Ester Nurumi
- Cedera Lagi, Neymar Dicoret dari Skuad Timnas Brasil
- Kevin Diks Dapat Kabar Baik dari Tim Dokter Perihal Cedera Melawan Chelsea
- John Stones Bakal Absen 10 Pekan Memperkuat Manchester City
- Barcelona vs Atletico, Lamine Yamal Belum Pasti Dimainkan
- Liga Inggris: Hadapi Aston Villa, Liverpool tak Diperkuat Gakpo dan Gomez