Bayi Ditemukan Tewas di Sungai Musi Palembang
Jumat, 27 Mei 2022 – 21:28 WIB

Polisi olah TKP penemuan jasad bayi di Kecamatan Gandus, Kota Palembang, Sumatera Selatan (Sumsel), Jumat (27/5/2022). ANTARA/HO-Polsek Gandus Palembang
Dalam video berdurasi 19 detik tersebut tampak seorang warga mengangkat kantong plastik warna hitam yang diletakkan di atas bak tongkang kosong yang bersandar di bantaran Sungai Musi itu.
Di dalam kantong plastik itu berisi jasad bayi dan langsung menghebohkan warga setempat, hingga aparat kepolisian datang mengevakuasi jenazah tersebut. (antara/jpnn)
Bayi malang berjenis kelamin perempuan ditemukan tak bernyawa di bantaran Sungai Musi, Palembang.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Kepergok Curi Motor, Pria di Palembang Babak Belur Dihajar Warga
- H-3 Idulfitri, 21.000 Kendaraan Melintas di Tol Kayuagung-Palembang
- H-5 Lebaran, Sungai Musi Mengalami Pasang Setinggi 3,4 Meter
- Diduga Bunuh Bayi Sendiri, Brigadir Ade Kurniawan Tersangka
- Gubernur Herman Deru Minta Pembangunan Infrastruktur Jadi Prioritas
- Smile Train Indonesia Ajak Masyarakat Atasi Bibir Sumbing Bayi & Anak-Anak