Bayi Korban Penculikan Ditemukan Selamat
Jumat, 02 November 2012 – 07:42 WIB

Bayi Korban Penculikan Ditemukan Selamat
Selanjutnya, dilakukan pengecekan di kampus tempatnya tercatat sebagai mahasiswa. Pihak kampus pun mengakui kalau Mimin sudah tidak aktif kuliah sejak delapan bulan terakhir. Dari pihak kampus pulalah, kepolisian dipertemukan dengan Sudarsono, kerabat Mimin.
Baca Juga:
"Sudarsono pun mengakui kalau dirinya juga sudah depalapan bulan tidak berhubungan dengan Mimin.
Tapi dia mengarahkan kami ke rumah kos di Jalan Bung tempat keluarga Mimin lainnya beranama Nona tinggal. Di tempat itulah kami menemukan bayi dan kebetulan ibu pelaku juga berada di sana," tambah Amiruddin.
Selanjutnya, ibu pelaku bernama Mina, 61 tahun dibawa ke Polsek Tamalanrea untuk dilakukan penyelidikan. Selain Mina, Nona bersama empat saksi lainnya juga dimintai keterangan di Polsek Tamalanrea. Keenam orang yang dimintai keterangan, kebetulan sedang berada di kamar tempat penemuan bayi tersebut.
"Jadi yang kami periksa ini hanya sebagai saksi. Jumlahnya enam orang. Empat perempuan, sementara dua lainnya laki-laki. Kemungkinan besar, pelaku masih ada di wilayah Tamalanrea atau paling tidak masih ada di Makassar," kata Amiruddin lagi.
MAKASSAR -- Bayi perempuan yang menjadi korban penculikan berhasil ditemukan jajaran Polsek Tamalanrea bersama pihak Rumah Sakit Umum Daerah Wahidin
BERITA TERKAIT
- Kecelakaan Innova Hantam Pemotor yang Menyalip, 3 Orang Tewas
- Oknum Kades Tersangka Korupsi Dana Desa Ditahan, Bendahara Buron
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak