Bayi Perempuan Berusia 1 Bulan Ditinggal Ibunya di Dalam Kardus

Bayi Perempuan Berusia 1 Bulan Ditinggal Ibunya di Dalam Kardus
ilustrasi penelantaran bayi. Foto ilustrasi: Antaranews.com

Kedua suster itu pun kemudian mengangkat kain gorden yang menutup jendela ruang itu untuk memastikan kebenaran suara itu.

"Akhirnya dilihat di depan ruang tamu ada sebuah kardus yang tergoyang-goyang akibat tendangan dan tangisan bayi itu," tutur dia.

Setelah itu, Suster Kristin kemudian menelepon aparat kepolisian dan menceritakan kejadian tersebut.

BACA JUGA: Mbak YL Kuras Isi Kolam Ikan Orang di Malam Hari, Cuma Pakai Sarung, nih Hasilnya

Sementara itu terkait kondisi bayi tersebut, kata dia dalam keadaan sehat dan sudah dibawah ke puskesmas Kupang Kota untuk dirawat.(antara/jpnn)

Sesosok bayi perempuan berusia sekitar satu bulan ditemukan dalam kardus di teras Biara Susteran SSpS St Skolastika di Kota Kupang.


Redaktur & Reporter : Budi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News