BBM Naik, Tarif Busway Tetap
Minggu, 09 November 2014 – 20:05 WIB
Pihaknya terus mengupayakan bus-bus Transjakarta yang akan dibeli menggunakan BBG. ”Yang mahal itu kan biaya perawatan dan operasionalnya. Itu telah dibantu pemprov,” jelas Antonius.
Baca Juga:
Sementara itu, Kepala Unit Pengelola (UP) Transjakarta Pargaulan Butarbutar berjanji menyosialisasikan hal itu kepada seluruh penumpang Transjakarta. Dia khawatir mereka resah dengan rencana kenaikan harga BBM. Dia masih menunggu hasil rapat di instansinya.
Pergaulan tengah mempersiapkan sistem layanan uang elektronik yang diterapkan di semua koridor pada awal tahun depan. ”Karena ini menyangkut tarif, kami akan menyesuaikannya dengan kartu yang akan diterbitkan,” kata dia. (fai/co1/oni)
GAMBIR – Kabar gembira bagi pengguna bus Transjakarta. Rencana pemerintah menaikkan harga bahan bakar minyak (BBM) pada bulan ini tidak akan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS