BCL Kangen Syuting Lagi
Kamis, 16 Februari 2012 – 04:00 WIB

BCL Kangen Syuting Lagi
SETELAH disibukkan dengan kegiatan menyanyi, Bunga Citra Lestari (BCL) mengaku rindu dengan situasi syuting. Terakhir dia syuting pada 2008.
"Nggak dalam waktu dekat ini (syuting). Kangen sih kangen, mungkin film. Aku kan terakhir main tahun 2008. Ya, kangen sih, karena situasi tawaran yang kurang pas jadi belum," kata BCL.
Baca Juga:
Meski dalam waktu dekat ini akan kembali terjun ke dunia akting, namun bintang film Saus Kacang ini mengaku masih berharap untuk merilis albumnya. BCL masih sangat selektif menerima tawaran akting yang ada.
"Aku ingin satu film yang beda. Buat aku sekarang, feel-nya aku lagi ingin keluarin album dulu," tandasnya.
SETELAH disibukkan dengan kegiatan menyanyi, Bunga Citra Lestari (BCL) mengaku rindu dengan situasi syuting. Terakhir dia syuting pada 2008.
BERITA TERKAIT
- Jumpa Fan, Sara Rahayu Kaget Banyak yang Datang dari Luar Kota
- Dituduh Sebagai Pendukung Zionis, Anggun Akan Lapor Polisi
- Grentperez Mencoba Bereksperimen Lewat Movie Scene
- Kiky Saputri Ungkap Arti Nama Anak Pertamanya
- Anggun Klarifikasi Setelah Dituduh Sebagai Pendukung Zionis
- 3 Berita Artis Terheboh: Gus Miftah Bergerak, Lagu Bayar Bayar Bayar Boleh Dinyanyikan Lagi