Bea Cukai Ambon Layani Perusahaan Ini Ekspor Biji Kenari ke Amsterdam
Selasa, 30 Agustus 2022 – 20:59 WIB

Kepala Bea Cukai Ambon R. Teddy Laksmana mengatakan pihaknya melayani ekspor perdana komoditas biji kenari oleh PT Kamboti Rempah Maluku pada Rabu (24/8). Foto: Bea Cukai
“Bea Cukai Ambon berkomitmen akan selalu memberikan pelayanan prima dan tentunya sangat berharap ekspor perdana ini akan tetap berjalan kontinu ke depannya,” kata Teddy.
Diketahui, Kepabeanan dan cukai 15 Agustus 2022 terus menunjukkan tren positif dengan adanya pertumbuhan sebesar 30,62 persen year on year (yoy) atau mencapai 64,79 persen dari target Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN).
Sementara itu, penerimaan pada sektor bea keluar tumbuh sebesar 94,94 persen.
Artinya kegiatan ekspor terus mencatatkan pertumbuhan yang positif sejalan dengan permintaan komoditas unggulan nasional. (jpnn)
Kepala Bea Cukai Ambon R. Teddy Laksmana mengatakan pihaknya melayani ekspor perdana komoditas biji kenari oleh PT Kamboti Rempah Maluku pada Rabu (24/8).
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai Tangkap Pria Asal Tanjung Pinang Selundupkan Sabu dalam Popok
- Bea Cukai Aceh Musnahkan 1.765 Karung Bawang Merah yang Tak Penuhi Syarat Keamanan Pangan
- Bea Cukai Sita Rokok Ilegal Sebanyak Ini Lewat 3 Operasi Penindakan Beruntun di Semarang
- Bea Cukai Beri Pendampingan Kepada UMKM yang Siap Merambah Pasar Ekspor
- Perusahaan Mebel Asal Semarang Siap Bersaing di Belanda dengan Manfaatkan KITE IKM
- Kanwil Bea Cukai Banten Berikan Izin Kawasan Berikat untuk Perusahaan Baja di Cilegon