Bea Cukai Bandung Gagalkan Penyelundupan SS di Bandara
Selasa, 06 November 2018 – 17:23 WIB

Kepala Kantor Wilayah Bea Cukai Jawa Barat Saipullah Nasution. Foto: Bea Cukai
Untuk itu, pihaknya mengimbau masyarakat untuk selalu membentengi diri dan mendukung pemerintah dalam memberantas peredaran narkotika.
Salah satunya dengan melaporkan tindakan mencurigakan kepada aparat penegak hukum.
“Kami juga berharap sinergi yang baik antaraparat penegak hukum terus berjalan dan selalu dapat ditingkatkan untuk mengamankan masyarakat dari ancaman barang haram tersebut,” kata Saipullah. (adv/jpnn)
Petugas Bea Cukai Bandung berhasil menggagalkan upaya penyelundupan sabu-sabu di Bandara Husein Sastranegara, Minggu (28/10).
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Keren! Plywood dan Blockboard Asal Temanggung Rambah Pasar Jepang dan Korea Selatan
- Bea Cukai Dorong Potensi Daerah ke Pasar Global dengan Gencar Sosialisasi Ekspor
- Perusahaan Rokok yang Mempertahankan Racikan Tradisional Ini Resmi Kantongi NPPBKC
- Bea Cukai Mataram Sosialisasikan Ketentuan Kepabeanan ke PMI
- Dampingi Komisi XI DPR saat Reses di Pasuruan, Dirjen Bea Cukai Askolani Sampaikan Ini
- Beri Asistensi UMKM Berorientasi Ekspor, Bea Cukai Cikarang Kunjungi Baragakai