Bea Cukai Bantu Masyarakat Terdampak Pandemi Covid-19 di Berbagai Daerah
Rabu, 22 April 2020 – 23:51 WIB
Selain itu, Bea Cukai Amamapare juga menyumbangkan cairan alkohol kepada rumah sakit Mitra Masyarakat yang menjadi rumah sakit rujukan di wilayah Timika.
“Sebanyak dua buah jerrycan kami sumbangkan untuk tenaga medis di rumah sakit tersebut. Mungkin terlihat sedikit, namun manfaatnya bagi keberlangsungan kegiatan tenaga medis ini sangat banyak. Selain untuk bahan baku hand sanitizer, alkohol ini bisa digunakan rumah sakit untuk kegiatan perawatan pasien yang positif maupun yang dalam pengawasan,” ungkap Kepala Subseksi Kepatuhan Pelaksanaan Tugas, Abdul Rahim.(ikl/jpnn)
Di tengah pandemik Coronavirus Disease 2019 (Covid-19) semangat membantu dan berbagi terus ditunjukkan oleh Bea Cukai di berbagai daerah.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai Parepare Musnahkan Barang Ilegal Senilai Lebih Rp 2,25 Miliar, Terbanyak Rokok
- Buka Peluang Pasar UMKM ke Luar Negeri, Bea Cukai Tingkatkan Sinergi Antarinstansi
- Operasi Patkor Kastima 2024 Dimulai, Bea Cukai-JKDM Siap Jaga Kondusifitas Selat Malaka
- Tekan Peredaran Rokok Ilegal, Bea Cukai Gelar Operasi Pasar di Makassar & Banjarmasin
- Bea Cukai dan Polri Musnahkan Sabu-Sabu dan Pil Ekstasi Sebanyak Ini di Karimun
- Bea Cukai Probolinggo Musnahkan Rokok Ilegal Senilai Hampir Rp 300 Juta, Tuh Lihat!