Bea Cukai Beri Asistensi Ekspor kepada Pelaku UMKM di 3 Daerah, Ini Tujuannya

Za Bijoux memproduksi gelang tangan, gelang kaki, cincin, dan alat makan. Za Bijoux melakukan kegiatan ekspor sebelumnya, tujuan ekspornya, yaitu ke negara Prancis, Inggris, dan Polandia.
Namun, ekspor tersebut belum dilakukan langsung melalui Banyuwangi. Tidak hanya ekspor, Za Bijoux kerap melakukan impor dari China dan Filipina.
Tim akan membantu menindaklanjuti dan mengawasi secara berkala perencanaan ekspor Za Bijoux agar dapat dilakukan langsung dari Banyuwangi.
“Dengan adanya kegiatan asistensi dan pembinaan ini, para pelaku UMKM terus mendukung kegiatan ekspor langsung dari Banyuwangi. Tujuannya tak hanya membantu pemulihan ekonomi nasional, tetapi juga mengenalkan berbagai barang dan makanan produksi asli Indonesia ke mata dunia,” katanya. (mrk/jpnn)
Bea Cukai memberikan asistensi ekspor kepada pelaku UMKM di tiga daerah agar potensi pasar produk dalam negeri bertumbuh
Redaktur & Reporter : Tarmizi Hamdi
- Keren! Plywood dan Blockboard Asal Temanggung Rambah Pasar Jepang dan Korea Selatan
- Dapat Sambutan Positif, Ramadan Rhapsody 2025 Raup Omzet Fantastis
- Digitalisasi Transaksi Dorong UMKM Pontianak Bersaing di Kancah Nasional
- Keren! Rumah Tamadun Ubah Limbah Jadi Lapangan Kerja Bagi Perempuan dan Warga Binaan
- Sukses Sebelum 30: Eks Pegawai Sukses Merintis Brand Lokal Kingman Bersama Shopee
- Bea Cukai Dorong Potensi Daerah ke Pasar Global dengan Gencar Sosialisasi Ekspor