Bea Cukai Bersinergi dengan Kejati Sulsel dan TNI AD Tingkatkan Pengawasan Kepabeanan
Kamis, 06 Februari 2025 – 21:29 WIB

Kepala Seksi Penerimaan dan Pengelolaan Data Kanwil Bea Cukai Banten Imam Tri Wahyudi saat menjadi pemateri dalam Kursus Manajemen (Susjemen) Pengadaan Barang/Jasa TNI IV TA 2025 yang berlangsung di Markas Komando Kodiklat di Serpong pada Selasa (4/2). Foto: Dokumentasi Humas Bea Cukai
Budi menekankan pentingnya sinergi yang baik antarinstansi agar tercipta kesepahaman dalam pelaksanaan tugas masing-masing instansi, khususnya dalam upaya bersama meningkatkan pengawasan demi keamanan negara.
Dia berharap Pertemuan antarinstansi ini dapat meningkatkan sinergisitas yang selama ini sudah terjalin.
"Melalui hubungan yang sinergis iharapkan dapat tercipta penegakan hukum dan keamanan negara yang optimal,” ujar Budi. (mrk/jpnn)
Bea Cukai bersinergi dengan Kejati dan TNI AD untuk meningkatkan pengawasan di bidang kepabeanan dan cukai
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai Dorong Potensi Daerah ke Pasar Global dengan Gencar Sosialisasi Ekspor
- Perusahaan Rokok yang Mempertahankan Racikan Tradisional Ini Resmi Kantongi NPPBKC
- Bea Cukai Mataram Sosialisasikan Ketentuan Kepabeanan ke PMI
- Dampingi Komisi XI DPR saat Reses di Pasuruan, Dirjen Bea Cukai Askolani Sampaikan Ini
- Beri Asistensi UMKM Berorientasi Ekspor, Bea Cukai Cikarang Kunjungi Baragakai
- Bea Cukai Serahkan Tersangka & Barang Bukti 1,1 juta Batang Rokok Ilegal ke Kejaksaan