Bea Cukai Dampingi Kinerja Industri Dalam Negeri Melalui Program Ini
PT Indojaya Agrinusa merupakan perusahaan agrifood penghasil protein hewani.
Sebelumnya, Bea Cukai Tarakan juga melaksanakan kunjungan kerja ke salah satu perusahaan yang bergerak di bidang Pembangkit Listrik Tenaga Uap Gas (PLTUG) dan Coal Upgrading (Semi Coke) PT Megah Energi Khatulistiwa, Rabu (16/3).
Di Jakarta, Bea Cukai Marunda berkesempatan mengunjungi PT Sari Dumai Oleo, perusahaan yang bergerak pada olahan sawit, Rabu (9/3).
Produk olahan sawit merupakan produk ekspor menjanjikan yang dapat menopang perekonomian Indonesia.
Dalam sehari, PT Sari Dumai Oleo mampu memproduksi 300 ton produk per hari.
Banyaknya hasil produksi diharapkan menghasilkan profit yang melimpah.
“Dalam kegiatan CVC, Bea Cukai melihat langsung proses bisnis di lapangan. Kami berharap kepatuhan perusahaan dapat meningkat dan kendala di lapangan teratasi melalui bantuan Bea Cukai,” tandas Hatta. (mrk/jpnn)
Bea Cukai terus memantau dan mendampingi kinerja industri dalam negeri melalui program customs visit customer
Redaktur & Reporter : Tarmizi Hamdi
- Buka Peluang Pasar UMKM ke Luar Negeri, Bea Cukai Tingkatkan Sinergi Antarinstansi
- Operasi Patkor Kastima 2024 Dimulai, Bea Cukai-JKDM Siap Jaga Kondusifitas Selat Malaka
- Tekan Peredaran Rokok Ilegal, Bea Cukai Gelar Operasi Pasar di Makassar & Banjarmasin
- Bea Cukai dan Polri Musnahkan Sabu-Sabu dan Pil Ekstasi Sebanyak Ini di Karimun
- Bea Cukai Probolinggo Musnahkan Rokok Ilegal Senilai Hampir Rp 300 Juta, Tuh Lihat!
- Kisah Sukses Nasabah PNM Mekaar, Ekspor Olahan Sisik Ikan ke Berbagai Benua