Bea Cukai Dampingi Kinerja Industri Dalam Negeri Melalui Program Ini

Bea Cukai Dampingi Kinerja Industri Dalam Negeri Melalui Program Ini
Bea Cukai secara kontinu mengunjungi perusahaan dalam program customs visit customer (CVC) untuk mengoptimalkan pelayanan di bidang kepabeanan dan cukai. Foto: Humas Bea Cukai

PT Indojaya Agrinusa merupakan perusahaan agrifood penghasil protein hewani.

Sebelumnya, Bea Cukai Tarakan juga melaksanakan kunjungan kerja ke salah satu perusahaan yang bergerak di bidang Pembangkit Listrik Tenaga Uap Gas (PLTUG) dan Coal Upgrading (Semi Coke) PT Megah Energi Khatulistiwa, Rabu (16/3).

Di Jakarta, Bea Cukai Marunda berkesempatan mengunjungi PT Sari Dumai Oleo, perusahaan yang bergerak pada olahan sawit, Rabu (9/3).

Produk olahan sawit merupakan produk ekspor menjanjikan yang dapat menopang perekonomian Indonesia.

Dalam sehari, PT Sari Dumai Oleo mampu memproduksi 300 ton produk per hari.

Banyaknya hasil produksi diharapkan menghasilkan profit yang melimpah.

“Dalam kegiatan CVC, Bea Cukai melihat langsung proses bisnis di lapangan. Kami berharap kepatuhan perusahaan dapat meningkat dan kendala di lapangan teratasi melalui bantuan Bea Cukai,” tandas Hatta. (mrk/jpnn)

Bea Cukai terus memantau dan mendampingi kinerja industri dalam negeri melalui program customs visit customer


Redaktur & Reporter : Tarmizi Hamdi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News