Bea Cukai dan Pajak Jateng - DIY Bersinergi, Penerimaan Negara Melampaui Target
Senin, 29 April 2019 – 16:45 WIB
“Kami akan terus memperkuat sinergi, mengamankan keuangan negara, yang pada akhirnya untuk kemakmuran dan kesejahteraan rakyat,” katanya.
Keberhasilan joint program antara Ditjen Pajak dan Bea Cukai, serta Ditjen Anggaran akan memiliki kontribusi sangat penting bagi keuangan negara. Dengan makin sempitnya ruang untuk menghindari pajak, maka tingkat kepatuhan wajib pajak akan naik, sehingga hak keuangan negara lebih terjamin. Keuangan negara yang baik akan menunjang keberlangsungan pembangunan.(adv/jpnn)
Bea Cukai dan Pajak Jateng menggelar Rapat Kerja untuk memastikan bahwa sinergi kedua lembaga ini berjalan dengan baik dan berhasil.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Penyelundupan 19,8 Kg Sabu-Sabu dari Tawau Digagalkan, Bea Cukai Ungkap Kronologinya
- Bea Cukai Parepare Musnahkan Barang Ilegal Senilai Lebih Rp 2,25 Miliar, Terbanyak Rokok
- Buka Peluang Pasar UMKM ke Luar Negeri, Bea Cukai Tingkatkan Sinergi Antarinstansi
- Operasi Patkor Kastima 2024 Dimulai, Bea Cukai-JKDM Siap Jaga Kondusifitas Selat Malaka
- Tekan Peredaran Rokok Ilegal, Bea Cukai Gelar Operasi Pasar di Makassar & Banjarmasin
- Bea Cukai dan Polri Musnahkan Sabu-Sabu dan Pil Ekstasi Sebanyak Ini di Karimun