Bea Cukai Fasilitasi Industri Migas dan Panas Bumi demi Ketahanan Energi

jpnn.com, JAKARTA - Hampir seluruh aspek kehidupan manusia tidak dapat dipisahkan dari energi.
Energi juga berperan penting dalam pembangunan nasional yang mencakup aspek-aspek sosial, ekonomi, dan pendorong utama berkembangnya sektor industri.
Pemerintah berupaya memberikan fasilitas yang mendukung usaha sektor minyak dan gas (migas) sebagai sumber energi utama serta fasilitas terhadap pengusahaan panas bumi.
Lantas, apa peran Bea Cukai dalam mendukung pemerintah?
Industri hulu migas merupakan salah satu sektor industri yang sangat krusial dalam menopang perekonomian negara.
Hingga 31 Januari 2022, kontribusi pendapatan Sumber Daya Alam (SDA) dari sektor migas tumbuh secara signifikan dengan realisasi pendapatan Rp8,76 triliun.
Di sisi lain, panas bumi menjadi energi alternatif yang saat ini menjadi perhatian pemerintah.
Bea Cukai berupaya membantu dan menciptakan lingkungan yang kondusif untuk investasi produksi migas serta panas bumi.
Bea Cukai memfasilitasi industri migas dan panas bumi demi ketahanan energi nasional
- Bea Cukai Berikan Izin Kawasan Berikat ke Perusahaan Asal Semarang Ini
- Manfaatkan Fasilitas KITE, Perusahaan Ini Ekspor Ribuan Jaket & Celana ke Jepang
- Peringatan Hari Bumi 2025, PalmCo Atur Strategi untuk Percepat Net Zero Emisi
- Antisipasi Dampak Tarif Resiprokal AS, Bea Cukai Jaring Masukan Pelaku Usaha Lewat CVC
- UMKM Palangkaraya Sukses Ekspor Ikan Hias ke Singapura Berkat Pendampingan Bea Cukai
- Produsen Pigura Kanvas di Demak Ini Resmi Kantongi Izin Kawasan Berikat dari Bea Cukai