Bea Cukai Gelar Monev Perjanjian Kerja Sama dengan TNI AD, Apa Hasilnya?
Selasa, 21 Maret 2023 – 22:24 WIB

Bea Cukai menggelar monitoring dan evaluasi (monev) perjanjian kerja sama dengan TNI AD yang berlangsung di Kantor Pusat Bea Cukai, Selasa (21/3). Foto: Dokumentasi Humas Bea Cukai
"Kami mengapresiasi seluruh pihak yang terlibat dalam pelaksanaan kegiatan sinergi satuan kerja Bea Cukai dan TNI AD di berbagai daerah," ucap Hatta.
Menurut Hatta, sinergi antara Bea Cukai dan TNI AD diyakini memberikan dampak positif terhadap pelaksanaan kegiatan pengawasan kepabeanan dan cukai.
"Dampak yang paling signifikan adalah penurunan resistensi fisik dari masyarakat," tegasnya. (mrk/jpnn)
Hatta Wardhana menyampaikan Bea Cukai dan TNI DA sepakat untuk melaksanakan monitoring dan evaluasi (monev) minimal dua kali dalam setahun
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Keren! Plywood dan Blockboard Asal Temanggung Rambah Pasar Jepang dan Korea Selatan
- Bea Cukai Dorong Potensi Daerah ke Pasar Global dengan Gencar Sosialisasi Ekspor
- Perusahaan Rokok yang Mempertahankan Racikan Tradisional Ini Resmi Kantongi NPPBKC
- Bea Cukai Mataram Sosialisasikan Ketentuan Kepabeanan ke PMI
- Dampingi Komisi XI DPR saat Reses di Pasuruan, Dirjen Bea Cukai Askolani Sampaikan Ini
- Beri Asistensi UMKM Berorientasi Ekspor, Bea Cukai Cikarang Kunjungi Baragakai