Bea Cukai Jelaskan Tugas dan Fungsinya dalam Berbagai Forum Diskusi
Senin, 18 Juli 2022 – 21:59 WIB
Kegiatan kunjungan bertujuan menambah pengetahuan dan pengalaman mahasiswa STIE Cendekia Karya Utama tentang kepabeanan dan cukai.
“Melalui kunjungan ini, kami berharap menambah wawasan mahasiswa tentang Bea Cukai sehingga dapat menyebarkan informasi ini kepada masyarakat. Diharapkan meningkatkan kewaspadaan mahasiswa terhadap modus penipuan yang mengatasnamakan Bea Cukai,” kata Kepala Bea Cukai Semarang Sucipto. (mrk/jpn)
Bea Cukai menjelaskan tugas dan fungsinya dalam berbagai forum diskusi di beberapa daerah
Redaktur & Reporter : Tarmizi Hamdi
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai dan Polri Gagalkan Pengiriman Rokok Ilegal di Surabaya
- Bea Cukai Resmikan Pemberlakuan 10 Alat Pemindai Peti Kemas di Pelabuhan Tanjung Priok
- Tegas, Bea Cukai Musnahkan Rokok & Pakaian Bekas Impor Ilegal di Entikong
- Mantap! Bea Cukai Bontang Raih Predikat Zona Integritas Birokrasi Bersih dan Melayani
- Musnahkan Rokok dan Miras Ilegal Sebanyak Ini, Bea Cukai Pantoloan Berharap Beri Efek Jera
- Bea Cukai Sumbagtim Musnahkan Barang Ilegal, Kerugian Capai Rp 467,3 Miliar