Bea Cukai Kunjungi Pelaku Usaha di 3 Wilayah, Ternyata Ini Misinya

PT GGP merupakan anak perusahaan dari Great Giant Food yang berkonsentrasi di sektor pertanian nanas.
PT. GGP merupakan perusahaan yang menerima fasilitas Kawasan Berikat yang berada di wilayah kerja Bea Cukai Bandar Lampung.
PT. GGP merupakan eksportir nanas kaleng terbesar di dunia yang telah mengekspor barangnya ke lebih dari 65 negara.
Kanwil Bea Cukai Banten juga kembali menggelar CVC ke PT Multi Bintang Indonesia.
PT Multi Bintang Indonesia merupakan salah satu perusahaan yang memproduksi minuman mengandung etil alkohol dan telah berdiri lebih dari 90 tahun.
Perusahaan ini telah banyak berkontribusi dalam penerimaan negara dari sektor cukai di Indonesia.
Pada 2022 telah menyumbangkan lebih dari Rp 900 miliar pendapatan negara dari sektor cukai dan diharapkan akan meningkat di tahun ini.
“Bea Cukai akan terus memberikan pelayanan dan melakukan pengawasan dalam ketentutan cukai khususnya di bidang etil alkohol," ujar Kepala Kantow Wilayah Bea Cukai Banten Rahmat Subagio.
Bea Cukai kembali melaksanakan CVD dengan mengunjungi pelaku usaha di 3 wilayah ini, intip misinya
- Bea Cukai Sidoarjo Gelar Operasi Bersama Satpol PP, Sita 19 Ribu Batang Rokok Ilegal
- Ini Tujuan Bea Cukai Kenalkan Peran dan Fungsinya Kepada Murid TK hingga SMK
- Genjot Pertumbuhan Ekonomi, Kanwil Bea Cukai Jakarta Beri Fasilitas TBB ke Perusahaan Ini
- Telkom Tutup 2024 dengan Kinerja Positif, Pendapatan Konsolidasi Sebesar Rp150 Triliun
- PKSS Perkenalkan Contact Center 1500399 untuk Tingkatkan Kualitas Layanan Bisnis
- Strategi Bank Raya Memperkuat Layanan Digital, Lewat Kecanggihan Fitur & Kinerja