Bea Cukai Memfasilitasi Ekspor untuk Bantu Perekonomian Indonesia
Senin, 03 Mei 2021 – 20:35 WIB

Ilustrasi - Bea Cukai memfasilitasi perusahaan untuk melakukan ekspor. Foto: Humas Bea Cukai
Kebijakan fiskal Kaber Mandiri atau Self-Managed Bonded Zone yang dikeluarkan oleh pemerintah melalui DJBC bertujuan untuk memudahkan kelancaran arus barang, menekan biaya ekspor-impor, dan efisiensi waktu bagi pengusaha melalui proses mandiri.
Dia berharap kebijakan ini dapat meningkatkan volume ekspor dan meningkatkan investasi.
"Semoga dengan adanya ekspor baik itu perdana maupun ekspor mandiri yang dilakukan para pengguna jasa kali ini menjadi penyemangat bagi pengguna jasa lain untuk dapat memasarkan produknya ke pasar internasional. Diharapkan juga dengan kegiatan-kegiatan kali ini dapat membantu perekonomian Indoensia menjadi lebih baik,” tutup Sudiro.(jpnn)
Bea Cukai kembali memfasilitasi untuk memasarkan produk dalam negeri ke pasar internasional.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai Sidoarjo Gelar Operasi Bersama Satpol PP, Sita 19 Ribu Batang Rokok Ilegal
- Ini Tujuan Bea Cukai Kenalkan Peran dan Fungsinya Kepada Murid TK hingga SMK
- Genjot Pertumbuhan Ekonomi, Kanwil Bea Cukai Jakarta Beri Fasilitas TBB ke Perusahaan Ini
- Kemacetan Panjang di Pelabuhan Tj Priok, Ketum INSA Bilang Begini
- Porang Jadi Andalan Baru Sidrap, Ekspornya Sampai Eropa
- Keren! Plywood dan Blockboard Asal Temanggung Rambah Pasar Jepang dan Korea Selatan