Bea Cukai Menindak Peredaran Rokok Ilegal di Kudus dan Malang
Jumat, 05 Agustus 2022 – 20:12 WIB

Bea Cukai berhasil menyita rokok ilegal di Kudus dan Malang. Foto: Humas Bea Cukai
"Beragam modus peredaran barang kena cukai ilegal bermunculan, tetapi Bea Cukai akan terus berupaya memerangi dan memutus mata rantai peredaran rokok ilegal serta menindak tegas setiap pelanggaran di bidang cukai," ucap Hatta.
Dia mengimbau masyarakat untuk aktif melaporkan indikasi peredaran rokok ilegal kepada Bea Cukai.
"Seluruh warga diimbau agar berhenti membeli atau menjual rokok ilegal. Mari, menjadi warga negara yang baik dengan patuh terhadap ketentuan perundang-undangan," ungkapnya. (mrk/jpnn)
Bea Cukai melancarkan dua penindakan rokok ilegal di Kudus dan Malang. Simak selengkapnya
Redaktur & Reporter : Tarmizi Hamdi
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai Tegal Sita Rokok & Miras Ilegal Sebanyak Ini di Rest Area Tol Pejagan-Pemalang
- Lewat Ekspor, 5,2 Ton Kerapu Asal Wakatobi Tembus Pasar Hong Kong
- Perusahaan Asal Probolinggo Catat Ekspor Perdana Uniform Senilai Rp 3,3 M ke Singapura
- Bea Cukai Berikan Fasilitas Kawasan Berikat untuk Produsen Tas Jinjing di Jepara
- Bea Cukai Teluk Bayur Tunjukkan Komitmen Berantas Narkotika Lewat Sinergi Antarinstansi
- Bea Cukai Probolinggo Musnahkan Barang Hasil Penindakan Sepanjang 2024, Ada Rokok