Bea Cukai Ngurah Rai Fasilitasi Percepatan Pengeluaran Barang Hibah Ventilator dari Australia
Kamis, 19 Agustus 2021 – 16:30 WIB

Pemerintah Indonesia menerima bantuan medis untuk penanganan Covid-19 dari Pemerintah Australia. Bantuan diserahterimakan oleh Konsulat Jenderal Australia Anthea Griffin kepada Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Bali dr. Ketut Suarjaya di area kargo Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai. Foto/Ilustrasi: Bea Cukai.
“Harapan kami dengan rush handling ini, proses kepabeanan dapat ikut memberikan dukungan, utamanya atas upaya penanganan pandemi Covid-19 di Tanah Air,” pungkas Kusuma. (*/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Pemerintah Indonesia menerima bantuan medis untuk penanganan Covid-19 dari Pemerintah Australia berupa ventilator senilai AUD 261.250, Rabu (18/8) atau sehari setelah peringatan HUT ke-76 Kemerdekaan RI.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai Dorong Potensi Daerah ke Pasar Global dengan Gencar Sosialisasi Ekspor
- Perusahaan Rokok yang Mempertahankan Racikan Tradisional Ini Resmi Kantongi NPPBKC
- Bea Cukai Mataram Sosialisasikan Ketentuan Kepabeanan ke PMI
- Dampingi Komisi XI DPR saat Reses di Pasuruan, Dirjen Bea Cukai Askolani Sampaikan Ini
- Beri Asistensi UMKM Berorientasi Ekspor, Bea Cukai Cikarang Kunjungi Baragakai
- Bea Cukai Serahkan Tersangka & Barang Bukti 1,1 juta Batang Rokok Ilegal ke Kejaksaan