Bea Cukai Pontianak Lepas Ekspor Perdana Produk Rumah Tangga Buatan UMKM ke Malaysia
Kamis, 07 November 2024 – 12:23 WIB
“Bea Cukai (Pontianak) sangat membantu kami dalam proses perizinan ekspor sehingga kami memperoleh kemudahan. Kami berharap Bea Cukai (Pontianak) dapat terus mendukung UMKM untuk ekspor,” ujar Manuel.
Anugrahwan menegaskan Bea Cukai sebagai trade facilitator dan industrial assistance berkomitmen untuk terus mendorong ekspor UMKM guna meningkatkan perekonomian masyarakat.
“Optimalisasi layanan ekspor merupakan komitmen kami dalam mendukung UMKM untuk berkembang,” tegasnya. (mrk/jpnn)
Sebanyak 4,8 ton produk rumah tangga buatan UMKM binaan Bea Cukai Pontianak sukses menembus pasar Malaysia
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai-BNN Gagalkan Penyelundupan 19,8 Kg Sabu-Sabu di Teluk Palu, 3 Orang Diamankan
- Bea Cukai Parepare Musnahkan Jutaan Barang Ilegal, Nilainya Fantastis
- Gandeng Satpol PP, Bea Cukai Bogor Gelar Sosialisasi BKC Ilegal, Ini Tujuannya
- Kanwil Bea Cukai Banten Terbitkan Izin Fasilitas KITE untuk PT Polyplex Films Indonesia
- Peruri dan BPR Percepat Layanan Keuangan Digital bagi UMKM
- Bea Cukai Cegah Peredaran Rokok Ilegal di Jabar Lewat Langkah Kolaboratif dengan Pemda