Bea Cukai Purwokerto Dorong Pengembangan Industri Hasil Tembakau di Purbalingga
Jumat, 05 April 2024 – 11:11 WIB

Kepala Kantor Bea Cukai Purwokerto Agung Saptono melakukan kunjungan ke Dinas Pertanian Kabupaten Purbalingga pada Jumat (22/3). Foto: Dokumentasi Humas Bea Cukai
"Keberadaan cukai hasil tembakau kami nilai akan sangat bermanfaat bagi Purbalingga, karena semakin tinggi setoran cukai dan produksi tembakau, alokasi dana bagi hasil cukai hasil tembakau (DBHCHT) bagi daerah tersebut akan semakin besar," jelasnya.
Oleh karena itu, kata Agung, Bea Cukai Purwokerto akan membantu melakukan berbagai upaya untuk meningkatkan produksi tembakau di Purbalingga.
"Sehingga dapat meningkatkan perekonomian daerah dan nasional, serta meningkatkan kesejahteraan masyarakat, khususnya para petani tembakau di daerah Purbalingga," pungkasnya. (mrk/jpnn)
Bea Cukai Purwokerto ingin mengembalikan masa keemasan tembakau Purbalingga dengan mendorong pengembangan industri hasil tembakau
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Smelter Merah Putih PT Ceria Mulai Produksi Ferronickel
- Ini Upaya Bea Cukai Perkuat Kolaborasi dengan Perusahaan Berstatus AEO di 2 Daerah Ini
- CV Hikmah Surabaya Arang Ekspor 2 Ribu Bag Bricket Asal Polewali Mandar ke Suriah
- Bea Cukai dan BNN Berkolaborasi, Gagalkan 1,8 Kg Ganja di Sulteng
- Berantas Rokok Ilegal, Bea Cukai Yogyakarta Gandeng Satpol PP Kulon Progo
- KPK Periksa 3 Bos Perusahaan Swasta untuk Kasus Korupsi & Cuci Uang Andhi Pramono