Bea Cukai Tingkatkan Pelayanan dan Penerimaan Negara Lewat Program CVC
Jumat, 21 Juli 2023 – 20:03 WIB

Bea Cukai melaksanakan kegiatan customs visit customers (CVC) untuk menjaga sinergi dan hubungan yang baik dengan pengguna jasanya. Foto: dok Bea Cukai
PT Kebun Tebu Mas merupakan perusahaan produksi gula yang mendapat fasilitas kepabeanan berupa Kemudahan Impor Tujuan Ekspor (KITE).
Pihak perusahaan juga mengapresiasi atas pelayanan yang diberikan.
Senada dengan PT Kebun Tebu Mas, PT Gudang Garam,Tbk (PT GG) dan PT HM Sampoerna juga menyampaikan apresiasi yang sama.
Pihak PT GG menambahkan bahwa mereka berupaya untuk tetap patuh dalam membayar cukai, meskipun produksi hasil tembakau sedikit menurun karena menurunnya permintaan pasar. (jpnn)
Bea Cukai melaksanakan kegiatan customs visit customers (CVC) untuk menjaga sinergi dan hubungan yang baik dengan pengguna jasanya.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Ini Upaya Bea Cukai Memperkuat Eksistensi Komoditas Unggulan Sulut di Pasar Global
- Bea Cukai Berikan Izin Kawasan Berikat ke Perusahaan Asal Semarang Ini
- Manfaatkan Fasilitas KITE, Perusahaan Ini Ekspor Ribuan Jaket & Celana ke Jepang
- Antisipasi Dampak Tarif Resiprokal AS, Bea Cukai Jaring Masukan Pelaku Usaha Lewat CVC
- UMKM Palangkaraya Sukses Ekspor Ikan Hias ke Singapura Berkat Pendampingan Bea Cukai
- Produsen Pigura Kanvas di Demak Ini Resmi Kantongi Izin Kawasan Berikat dari Bea Cukai