Webinar DPP Golkar tentang Tips dan Trik Memburu Beasiswa
Beasiswa Dalam dan Luar Negeri Tersedia, Silakan Persiapkan Diri

Menurutnya, memburu beasiswa, dalam hal ini, dana adalah sesuatu yang dibutuhkan untuk peningkatan Pendidikan, namun tak kalah penting adalah adalah niat, kepercayaan diri dan keberanian untuk berkompetisi, mengubah diri mendapatkan tingkat Pendidikan yang lebih tinggi.
Pada posisi ini pesan Sumpah Pemuda menjadi penting untuk generasi muda. Melalui kesempatan pendidikan, generasi muda mendapat kesempatan untuk mewujudkan cita-cita untuk bangsa dan negara Indonesia.
Oleh karena itu, seminar ini dipersembahkan sebagai sumbangsih Bidang Pendidikan dan Kebudayaan DPP Partai Golkar untuk teman-teman yang bertekad membuat perubahan.
Kepala Pusat Pembiayaan Pendidikan Kemendikbud, Dr. Abdul Kahar yang memaparkan tentang peluang dan tantangan mendapatkan beasiswa menjelaskan strategi untuk meraih beasiswa, di antaranya cari beasiswa dengan kondisi dan kebutuhan kita dengan persiapan yang maksimal dan masukan berkas beasiswa lebih awal.
“Khusus untuk S2 dan S3 di luar negeri, persiapan lebih lama, minimal setahun harus detail membaca informasi prodi, dan banyak membaca karya professor yang nanti akan menjadi mentor kita,” katanya.
Kahar mengungkap banyak informasi beasiswa baik dari dalam maupun dari luar negeri.
“Intinya, beasiswa itu oertarungan berebut kursi. Mereka yang siap yang akan dapat,” tambah tokoh yang lama memimpin lembaga pembiayaan beasiswa LPDP ini.
Atasi Kesenjangan
Melalui kesempatan pendidikan, generasi muda mendapat kesempatan untuk mewujudkan cita-cita untuk bangsa dan negara Indonesia.
- Kemenkes di Guest Lecture U-Bakrie: Mahasiswa Harus Terlibat Aktif Dalam Kampanye Kesehatan Mental
- Gubernur Herman Deru Dukung UIGM Sediakan Beasiswa Kedokteran untuk Anak-anak Desa
- Gelar Topping Off, Sekolah Terpadu Sedaya Bintang Siap Buka Tahun Ajaran 2025/2026
- Waka MPR Dorong Pengembangan Kompetensi Berkelanjutan Bagi Guru Harus Dijalankan
- Pertamina Dorong Akses Pendidikan Local Hero Lewat Beasiswa
- Indonesia Hadir di Sidang CPD Ke-58 di New York, Dukung Pembangunan Berkelanjutan