Beasiswa Untuk Penghafal Al Quran
Kamis, 14 Februari 2013 – 08:14 WIB

Beasiswa Untuk Penghafal Al Quran
Pendaftaran maba Unmer Tahun Akademik 2013/2014 dilakukan secara on-line. Selain itu juga digelar pendaftaran langsung di Kampus Unmer, jalan Terusan Raya Dieng 62-64 Malang. Gelombang I dimulai 2 Januari 2013 - 10 Mei 2013 dengan biaya Pendaftaran Rp. 150 ribu. Test tertulis materi TPA (Test Potensi Akademik) digelar (11/5) di Balai Merdeka Unmer Malang, jam 08.000 WIB.
Gelombang II dilaksanakan (11/5-12/6), Biaya pendaftaran gelombang II Rp 200 ribu, test tertulis materi TPA pada (13/6) di Balai Merdeka Unmer Malang, Jam 08.00 WIB. Gelombang III digelar (13/6-13/11) biaya pendaftaran gelombang III Rp. 250 ribu jadwal tes tulis TPA (14/11). (oci/eno)
MALANG – Beasiswa kuliah bagi penghafal Al Quran, kini tidak hanya dikapling perguruan tinggi islam seperti UIN Maliki, Unisma dan lain-lain.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral
- Kemenkes di Guest Lecture U-Bakrie: Mahasiswa Harus Terlibat Aktif Dalam Kampanye Kesehatan Mental
- 43.502 Siswa Penerima Baru Terima KJP Plus Tahap I 2025