Beasiswa untuk Siswa Miskin Rp5,9 Triliun
Senin, 27 Februari 2012 – 13:57 WIB

Beasiswa untuk Siswa Miskin Rp5,9 Triliun
Sementara itu, mantan Rektor ITS ini turut menampik jika adanya anggapan bahwa Kemdikbud hanya memfokuskan pada pendidikan tinggi (dikti) saja, mengingat Dikti sebagai penerima anggaran terbesar di lingkungan Kemdikbud. "Banyak yang menafsirkan, anggaran Kemdikbud sebagian besar ke Dikti yang sebesar Rp 30 triliun. Itu tidak seperti itu penafsirannya. Anggaran Dikti besar karena berasal dari Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) PTN, dan gaji dosen ada di dalamnya," ujarnya. (cha/jpnn)
Baca Juga:
DEPOK - Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Mohammad Nuh mengatakan pemerintah menyiapkan anggaran untuk beasiswa siswa miskin (BSM) sebesar
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mendikdasmen Ungkap Pesan Penting Prabowo soal Kualitas Pendidikan Dasar
- Universitas Terbuka Luluskan 29 PMI di Korea Selatan
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral