Bebas dari Penjara, Narapidana Terorisme Asal Poso belum Bersedia Ikrar Setia kepada NKRI
Selasa, 06 Juli 2021 – 09:19 WIB
Dia sempat menjadi buronan pada 2012, hingga akhirnya menyerahkan diri di Markas Komando Distrik Militer 1307/Poso pada Kamis 27 Juni 2013. (antara/jpnn)
Narapidana terorisme asal Poso, Sulteng, Sugiatno alias SU alias Abi Irul alias Faruq alias Udin (44), belum mau berikrar setia kepada NKRI, meskipun telah bebas dari Lapas Metro, Lampung, usai menjalani hukuman.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Tim Gabungan Sita 7 Unit Hp, 10 Paku & 20 Korek Api di Lapas Narkotika Muara Beliti
- BNPT Dorong Kolaborasi Multipihak untuk Cegah Ekstremisme Berbasis Kekerasan yang Mengarah pada Terorisme
- Peringati Hari Pahlawan, Yayasan Gema Salam Wujudkan Semangat Nasionalisme
- Ini Omongan Kapolri soal Polisi Terlibat Narkoba, Siap-Siap Saja
- Guru Honorer Supriyani Mengungkap Kisahnya Selama Ditahan di Lapas
- Datangi Indekos, Densus 88 Antiteror Lakukan Tindakan, Apa yang Didapat?