Beberapa PSN Ditunda, Proyek EBT Jalan Terus
Jumat, 07 September 2018 – 11:38 WIB
Saat ini PLN masih melakukan simulasi proyek mana saja yang bisa ditunda.
Baca Juga:
PLN juga masih mengukur demand listrik dari masing-masing daerah.
Jika demand-nya cukup besar, proyek tersebut mungkin tidak ditunda.
Misalnya, demand listrik di Sumatera bisa jadi berbeda dengan demand di Sulawesi.
’’Ini, kan, masih simulasi. Kalau dari kapasitas, ya, sudah pasti Jawa paling besar kapasitasnya,’’ lanjut Syofvi. (rin/c19/oki)
Proyek energi baru terbarukan (EBT) tetap berjalan meski pemerintah menunda sejumlah proyek strategis nasional (PSN).
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bertambah Lagi, Desa Energi Berdikari Pertamina Hadir di Indramayu
- Electricity Connect 2024 Siap Jadi Sarana Solusi Inovatif untuk Tantangan Transisi Energi Bersih
- Mayoritas Masyarakat Adat Poco Leok Dukung PLTP Ulumbu Unit 5 dan 6
- Wujudkan Pemerataan Listrik, PLN UIP MPA Capai Milestone Penting di Proyek Tobelo GEPP
- Hari Kesehatan Nasional, Srikandi Movement PLN Tingkatkan Kepedulian Kesehatan Ibu & Anak
- Pegawai PLN Indonesia Power UBH Tanam Pohon Mangrove di Bekasi