Beckham, Bintang Sepakbola yang Mengidolakan Bintang Basket
Jumat, 17 Mei 2013 – 07:45 WIB

Beckham, Bintang Sepakbola yang Mengidolakan Bintang Basket
“Saya memilih nomor 23 karena Jordan. Saya adalah seorang penggemar berat Jordan. Saya menyukainya sebagai pemain dan orang biasa. Saya kagum dengan semua yang dilakukannya selama berkarir di basket,” terang Beckham seperti dilansir Daily Mail.
Rupanya, pergantian nomor punggung tersebut juga membawa sukses. Beckham bisa memberikan prestasi bagi Madrid. Tuah itulah yang diulanginya saat pindah ke Los Angeles Galaxy.
“Ketika saya pindah ke Amerika, nomor 23 adalah satu-satunya nomor yang saya inginkan karena saya sukses di Madrid dengan nomor itu. Dan seperti yang saya bilang, saya adalah penggemar berat Jordan,” tegas Beckham. (jos/jpnn)
LONDON- Label megabintang selalu tertancap pada David Beckham. Tidak ada yang meragukan kebintangan pemain binaan Manchester United tersebut. Meski
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- MotoGP 2025: Jorge Martin Sudah ke Luar RS, tetapi
- Kapten Venezia Jay Idzes Melihat Ada Secercah Harapan Bertahan di Serie A
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi