Bedah Buku Prijanto Ricuh
Rabu, 05 September 2012 – 14:00 WIB
Delapan orang yang mendemo Prjano digelandang keluar dari area Hotel Pullman dan tidak diizinkan masuk lagi. Salah satu pericuh bernama Khoir mengaku melakukan aksinya karena kecewa dengan sikap Prijanto yang mundur dari jabatannya.
Baca Juga:
"Saya hanya mempertanyakan kesetiaan Pak Prijanto pada Sapta Marga, kenapa menyerah," ujar pria yang mengaku sebagai mahasiswa salah satu universitas swasta di Jakarta ini.
Menurutnya, Prijanto yang seorang purnawirawan perwira tinggi TNI tak sepantasnya menyerah ketika dizhalimi. Ia menganggap, Prijanto hanya mengeluh dengan berusaha mundur dan menulis buku.
Tentara harusnya tidak menyerah tabrak aja, kalau perlu HAM ditabrak. Tabrak dong, benerin, jangan cengeng," ucap Khoir dengan nada kesal.
JAKARTA - Acara bedah buku karya Wakil Gubernur DKI, Prijanto berjudul "Kenapa Saya Mundur" yang diadakan di Hotel Pullman, Jalan MH Thamrin,
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS