Bedah Kekuatan Lini Tengah Persib vs Arema, Sengit...!!!
Jumat, 14 April 2017 – 22:09 WIB

Ilustrasi fans Persib. Foto: JPNN
Sementara itu, Arema diprediksi bakal menempatkan pemain seperti Hanif Sjahbandi, Adam Alis, dan Hendro Siswanto.
Gelandang senior Ferry Aman Saragih juga bisa ditampilkan berdampingan dengan Adam dan M Nasir.
"Saya ikuti terus perkembangan Arema ini. Jadi kami sudah siapkan opsi-opsi," tutur pelatih 58 tahun tersebut. (dkk/jpnn)
Pelatih Persib Bandung Djadjang Nurdjaman mengakui, duel kontra Arema FC pada laga pembuka Go-Jek Traveloka Liga 1 2017 di Stadion Gelora Bandung
Redaktur & Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Soal Kans Juara Persib, Del Pino: Kami tak Boleh Terlena
- Bomber Persib Ciro Alves Tampil Beda dengan Ambisi yang Sama
- Gim Internal Tutup Program Latihan Persib di Bulan Ramadan
- Persib Memimpin Jauh di Puncak Klasemen Liga 1, Ciro Alves Pilih Membumi
- Persib Kembali Gelar Latihan, Siapa Pemain yang Naik Berat Badan?
- Pelatih Persib Soroti Performa Beckham Putra, Sentil Soal Ini