Bedah Rahasia Penampilan Cantik
Rabu, 22 September 2010 – 10:58 WIB
Baca Juga:
"Serena benar-benar terlihat dipoles dan cantik. Kami tak biasa melihatnya seperti itu. Banyak sekali aplikasi make up yang membuatnya tampil beda,? ujar Aimee seperti dilansir Hello Magazine. Salah satu poin yang membuat atlet terbaik wanita 2010 versi BET dan masuk jajaran 100 selebritas ala Majalah Forbers itu tampil cantik waktu itu adalah tulang hidungnya yang lebih tinggi daripada biasanya. Sudah begitu, pilihan warna dan polesan pada tulang hidungnya membuat dia kelihatan semakin menarik.
Baca Juga:
Aimee kemudian menjelaskan jika pewarnaan itu terdiri dari tiga warna, semuanya dengan pilihan variasi warna perak dan bedak yang lebih cerah dari warna kulitnya. ??Anda menggunakan highlighter untuk memberikan kesan terang di bawah mata dan di tulang pipi atas. Juga untuk menambah kesan terang di bawah tulang pipi dan rahang serta garis sepanjang tulang pipi hingga alis mata,? tutur dia.
LONDON - Tampil beda di lapangan tenis seolah sudah keharusan bagi Serena Williams. Kostum rancangannya sendiri yang dikenakan. Decak kagum atau
BERITA TERKAIT
- Patrick Kluivert Dijadwalkan Tiba di Indonesia Hari Ini
- El Clasico Real Madrid vs Barcelona di Final Piala Super Spanyol, Martinez Sangat Bersemangat
- Bersejarah! Fan PSBS Biak Luar Biasa, Persib Harus Hati-Hati
- Pelatih Baru Timnas Indonesia Patrick Kluivert Tiba Hari Ini
- Inilah Semifinalis Malaysia Open 2025, Ada yang Mencuri Perhatian
- MotoGP 2025: Alasan Jorge Martin Pilih Membumi