Bednarek Cetak Hat-trick Saat Southampton Kalah 0-9 dari MU
Rabu, 03 Februari 2021 – 20:05 WIB

Papan skor di Old Trafford saat laga MU vs Soton. Foto: diambil dari Premier League
jpnn.com, MANCHESTER - Buat bek Southampton asal Polandia Jan Bednarek, laga timnya melawan Manchester United di Old Trafford, Rabu (3/2) dini hari WIB menjadi mimpi buruk. Banget.
Southampton kalah 0-9 dalam laga yang harus mereka akhiri dengan sembilan pemain.
Ya, dua pemain Soton kena kartu merah.
Baca Juga:
Pemain pertama yang diusir wasit Mike Dean ialah Alexandre Jankewitz saat pertandingan baru berjalan dua menit.
Saat itu skor masih 0-0.
Nah, Bednarek menjadi pemain kedua Soton yang kena kartu merah.
Itu terjadi pada menit ke-86, saat Soton tertinggal 0-6.
Bednarek mencetak hat-trick dalam pertandingan tersebut. Bukan trigol. Namun dua catatan buruk lainnya.
Bednarek mungkin enggak bisa tidur setelah timnya takluk 0-9 dari Manchester United.
BERITA TERKAIT
- Amorim Dukung Maguire kembali Memperkuat Timnas Inggris
- Liga Inggris: Liverpool Kukuh di Puncak Klasemen Setelah Hajar Newcastle United
- Merugi 5 Tahun Berturut-turut, Manchester United akan Pecat 150-200 Pegawai
- Everton vs MU, Setan Merah Terhindar dari Kekalahan
- MU Kalahkan Leicester, Ruben Amorim Masih tak Puas dengan Performa Timnya
- Lisandro Martinez Cedera Serius, Ruben Amorim: Ini Sangat Sulit Bagi Kami