Begal Sadis yang Paling Dicari Polisi Akhirnya Ditangkap, Nih Tampangnya, Bonyok
Selasa, 18 Agustus 2020 – 20:23 WIB
Saat ini pelaku WI telah ditetapkan sebagai tersangka dan ditahan di Mapolda Bengkulu untuk pengembangan kasus lebih lanjut.
"Tersangka telah diburu selama satu minggu dan pada saat ditangkap melawan dan mencoba melarikan diri dengan terjun ke jurang," kata Sudarno. (antara/jpnn)
Saat hendak disergap polisi, pelaku begal ini nekat melarikan diri dengan terjun ke jurang.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Kampanye di Bengkulu, Mendes Yandri Susanto Dilaporkan ke Bawaslu RI
- 1.260 Guru di Kota Bengkulu Terima Tunjangan Profesi Triwulan III-2024
- Polrestabes Medan Tembak Mati Eksekutor Begal Sadis
- Begal di Kawasan Industri Cikarang Bekasi Ditangkap
- 1.462 Peserta CPNS 2024 Kota Bengkulu Ikuti SKD, Arif Gunadi Beri Pesan Begini
- Korban Begal di Bandung Kehilangan Surat Berharga, Polisi Kantongi Identitas Pelaku