Begal yang Sandera Bocah Tiga Tahun Bonyok Dihajar Massa

Begal yang Sandera Bocah Tiga Tahun Bonyok Dihajar Massa
Ilustrasi. Foto: dokumen JPNN

“Kami was-was. Banyak warga yang mau membakar pelaku. Mereka sudah bawa bensin. Kami coba tenangkan warga. Tersangka sudah babak belur dihakimi massa,” beber Lurah B Srikaton, M Badrun. 

Kini tersangka sudah diamankan di Polsek Tugumulyo. Dia mengaku datang ke lokasi memang untuk beraksi. Saat itu aksinya yang kelima. 

“Biasanya aku sama kawan, main di Jalinsum. Kemarin itu aku sendiri,” cetusnya. 

Kapolsek Tugumulyo, AKP Ahmad Yani membenarkan penangkapan tersebut.      

"Tersangka sudah sering beraksi. Keterangannya masih berubah-ubah, kasusnya masih kami dalami,” tandasnya.(cj13/ray/jpnn)

MUSI RAWAS – Seorang begal bonyok dihakimi massa saat beraksi di Jl Hanura, Kecamatan Tugumulyo, Mura, Musi Rawas, Sumsel, Jumat (16/12). Selain


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News