Begini Ancaman Pemerintah Jika PSSI Inkonsisten kasus Persebaya

Begini Ancaman Pemerintah Jika PSSI Inkonsisten kasus Persebaya
PSSI. Foto:dok.JPNN

"Kami sudah pernah merasakan Ketidak konsistenan ‎PSSI saat menyebut siap menggelar kongres di Jakarta, tapi kemudian bersikukuh di Makassar. Di ruang rapat jelas menerima, jumpa pers mengatakan iya, tapi kemudian di luar pernyataannya beda, jangan sampai itu berulang di kasus ini," t

Sebelumnya, PSSI yang diwakili Exco Tonny Aprilani dan Azwan Karim, telah menyatakan bakal mengawal dan memperjuangkan aspirasi Bonek, agar Persebaya bisa dipulihkan haknya dan kembali berkompetisi.

Namun, di dalam kongres, dimungkinkan terjadi perdebatan terkait agenda pengesahan Persebaya untuk kembali berkompetisi. (dkk/jpnn)

JAKARTA- Pemerintah mengingatkan PSSI ‎untuk tetap konsisten terkait pernyataannya saat bertemu perwakilan pendukung Persebaya, Bonek, Rabu (9/11)


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News