Begini Arahan Mardiono untuk Fraksi PPP di DPR Jelang Pemilu 2024
Minggu, 05 Februari 2023 – 03:39 WIB

Plt Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Muhamad Mardiono. Foto dok PPP
“Seluruh kader sepakat meningkatkan kerja elektoral, saat masa reses atau di luar reses. Untuk memiliki waktu berkunjung ke konstituen, melakukan konsolidasi ke daerah dan mengaktifkan kembali kerja elektoralnya,” serunya.(chi/jpnn)
Mardiono memberikan arahan kepada anggota fraksi PPP di DPR, agar mulai aktif melakukan kerja elektoral jelang Pemilu 2024.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Pesan Mardiono Saat Hadiri Pelantikan Gubernur Papua Pegunungan & Bangka Belitung
- Mardiono Tegaskan Pentingnya Kebersamaan dalam Kegiatan Bukber Kader PPP
- DPC Solo Raya Dorong Mardiono Jadi Ketum PPP 2025-2030, Ini Alasannya
- Tradisi Partai Persatuan Pembangunan Gelar Peringatan Malam Nuzululquran
- Ahmad Rofiq Optimistis Partai Gema Bangsa Bisa Jadi Peserta Pemilu 2029
- Safari Ramadan Plt Ketum PPP ke Sumut, Buka Bersama Kader hingga Bertemu Bobby Nasution