Begini Cara Bea Cukai Ambon Dorong Ekspor di Maluku, Silakan Disimak
Senin, 03 Juli 2023 – 20:35 WIB

Bea Cukai Ambon terus memberikan pelayanan asistensi untuk mendorong para pelaku usaha bisa melakukan ekspor dari Maluku. Foto: dok Bea Cukai
Teddy turut mengungkapkan bahwa Bea Cukai terus berkomitmen untuk mendorong ekspor sebagai bentuk komitmen meningkatkan perekonomian dalam negeri.
“Bea Cukai Ambon tetap memberikan pelayanan ekspor 24 jam 7 hari dalam seminggu sebagai wujud pelayanan optimal kepada pengguna jasa khususnya eksportir,” ungkap Teddy. (jpnn)
Bea Cukai Ambon terus memberikan pelayanan asistensi untuk mendorong para pelaku usaha bisa melakukan ekspor dari Maluku.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- 1.440 UMKM di Sultra Terima KUR Rp182,4 M dari Bank Mandiri
- Bea Cukai Dorong UMKM Perluas Jangkauan Produknya ke Pasar Global Lewat Kegiatan Ini
- Bea Cukai Sita 12 Ribu Batang Rokok Ilegal Lewat Operasi Bersama di Cilacap
- Ini Penjelasan Bea Cukai Soal Aturan Pelayanan & Pengawasan Pengangkutan Barang Tertentu
- Bea Cukai Yogyakarta Edukasi Masyarakat Tentang Bahaya Rokok Ilegal Lewat Beringharjo
- Larangan Penjualan Rokok Radius 200 Meter Dikhawatirkan Bakal Menyuburkan Rokok Ilegal