Begini Cara Cari Apartemen yang Nyaman dan Tepercaya
jpnn.com, JAKARTA - Apartemen masih jadi primadona bagi kaum milenial terutama di kota megapolitan seperti Jakarta
Ini karena apartemen menjadi alternatif hunian di tengah keterbatasan lahan.
Tak heran, pembangunan apartemen makin marak seiring bertambahnya peminat.
Namun, di luar itu keberadaan pengelola apartemen yang profesional juga sangat krusial.
Data Knight Frank Indonesia mencatat penjualan apartemen atau kondominium di Jakarta pada semester I 2021 mencapai 95,7% dibandingkan periode yang sama tahun 2020 (year-on-year).
Saat ini total pasokan apartemen secara kumulatif mencapai 223.635 unit.
Memilih apartemen pun tidak bisa asal dilakukan.
Hal ini disampaikan Muhamad Wahyudi, Manager Maintenance Field and Quality Control di PT. Mitsubishi Jaya Elevator and Escalator (MJEE) yang berpengalaman dalam melakukan pemeliharaan fasilitas di gedung bertingkat seperti apartemen sejak 1996.
Beberapa apartemen dengan pengelolaan profesional baik di Jakarta maupun kota besar lainnya yang saat ini ditangani pemeliharaan fasilitasnya oleh MJEE
- Fasilitas di Arandra Residence Kini Semakin Lengkap dengan Hadirnya Superindo
- Bridgestone Berikan Kiat Cara Merawat Ban Serep Mobil Agar Tetap Awet
- 7 Kiat Agar Tetap Sehat Saat Kerja di Depan Komputer Seharian
- 8 Tip Mengatasi Sakit Punggung Secara Alami dan Efektif
- 4 Tip Merawat Ban Mobil Agar Tetap Optimal, Silakan Baca Nomor 3
- David Lee Thompson Berikan Tips untuk Konsumen Terkait Overclaim Manfaat Produk Perawatan & Kecantikan