Begini Cara Carissa Puteri Menjaga Bentuk Tubuh Ideal

jpnn.com, JAKARTA - Kegendutan merupakan momok mengerikan bagi semua wanita. Seperti yang dirasakan artis peran Carissa Puteri.
Sadar dirinya gampang gemuk, pemain film Catatan Si Boy tersebut rutin melakukan sejumlah usaha untuk membuat tubuhnya tetap ideal.
Wanita kelahiran Frankfurt, Jerman, 12 September 1984 itu tak hanya mentargetkan langsing semata.
Perawatan yang dilakukannya ditujukan untuk menjaga kesehatan dan kebugaran tubuhnya.
Tertarik dengan tips cantik sehat ala Carissa? Simak kiat-kiat dari pemeran Maria di film Ayat-Ayat Cinta ini.
1. Olahraga
Tiga kali seminggu, wanita beranak satu bernama lengkap Carissa Putri Sulaiman itu melakukan yoga dan treadmill.
Berkat olah tubuh itu, postur badan dan berat Carissa tetap terjaga di porsi ideal.
Sadar dirinya gampang gemuk, artis peran Carissa Puteri rutin melakukan sejumlah usaha untuk membuat tubuhnya tetap ideal.
- 5 Camilan yang Aman Dikonsumsi Tengah Malam, Berat Badan Tetap Normal
- 10 Makanan Kaya Nutrisi yang Wajib Dikonsumsi Ibu Hamil
- Hemofilia dan VWD Perlu Diwaspadai Meski Prevalensinya Rendah
- 5 Manfaat Kulit Kentang, Bantu Kontrol Gula Darah
- 5 Manfaat Nangka, Cegah Anemia Menyerang Anda
- 5 Makanan untuk Diet Sehat yang Wajib Anda Konsumsi